Tuesday, May 25, 2010

Video Not Dead Yet: Rihanna (feat Slash) - Rockstar 101



Pertama, saya menyukai lagu ini. Kedua, saya menyukai video klip ini, walaupun tidak sepenuhnya.

Untung di Internet segalanya serba ada, termasuk video klip ini. Karena tanpanya video ini tidak akan mungkin masuk ke layar televisi lokal di Indonesia dengan tubuh Rihanna minim busana.

Entah dari mana rumor itu berasal. Kenyataanya Rihanna masih ada dan tampak lebih berbahaya dari sebelumnya. Tidak ada lagi muka manis di videoklip ini. Adegan dia bersama band terlihat seperti bintang industrial yang muak dengan status bintangnya.

Walaupun Slash tidak nampak di sini, termasuk saya juga tidak tahu bagian mana yang dimainkan oleh Slash, tapi dandanan Rihanna menyerupai Slash sungguh menghibur, glamor dan tetap berbahaya.

Not-so-pink Chick

No comments:

Post a Comment

 

Copyight © 2009 Live@Loud. Created and designed by